Masyarakat Anti Korupsi Papua Pertanyakan Laporan Jaksa Nakal Bermain Proyek di Papua Bukan Kasus Suap

Uncategorized

Pernyataan yang disampaikan Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung RI, Leonard Eben Ezer Simanjutak atas klarifikasi dugaan terima suap dari oknum Jaksa nakal di Kejaksaan Tinggi Papua dibantah Pegiat Anti Korupsi Papua, Rafael Ambrauw.

Pasalnya, pernyataan Eben Ezer Simanjutak mengalihkan laporan atas kasus terima suap yang dilakukan oleh oknum jaksa nakal di Kejaksaan Tinggi Papua, yang seharusnya menyampaikan kelanjutan laporan Aliansi Masyarakat Anti Korupsi Provinsi Papua terhadap jaksa Nakal bukan masalah suap.

“Saya minta jangan alihkan laporan kami. Laporan kami ditindaklanjuti dan diproses bukan masalah suap yang di bicarakan. Kalau tidak ditindaklanjuti, maka menjadi tanda Tanya bagi kami. Kenapa tidak ditindaklanjuti?. Apakah Jaksa Agung dibayar oleh oknum jaksa nakal ini?. Kan menjadi tanda Tanya terus bagi kami. Jadi kami minta segera ditindaklanjuti,” tegas Danny dalam rilis yang dikirim, Selasa (19/10/2021).

Sementara itu, Ketua Aliansi Masyarakat Anti Korupsi Provinsi Papua, Danny Wenda menyampaikan bahwa laporan dugaan terima proyek oleh oknum Jaksa Nakal di Kejaksaan Tinggi Papua kepada Kejaksaan Agung RI telah dilaporkan sudah memasuki 1 bulan.

Namun sampai saat ini tidak ada titik terang dari Kejaksaan Agung. “Memang kami sudah menghadap ke Kejaksaan Agung untuk melaporkan Jaksa Nakal di Kejati Papua. Kami juga sudah melakukan aksi demo damai dan jawabannya akan ditindaklanjuti dalam waktu dekat. Itu yang kami tunggu sampai sekarang ini,” kata Danny.

Namun setelah membaca berita di media bahwa Kejaksaan Agung mengklarifikasi adanya terima suap dari oknum Jaksa Nakal di Kejati Papua.

“Hal ini bagi kami merasa heran, karena Kejagung langung menjawab masalah dugaan terima suap tapi kenapa tidak begitu cepat merespon dan menanggapi laporan kami. Kalah masalah suap ka, itu kan tidak menuduh. Itu hanya menduga karena kenapa kasus ini masih berlaurt-larut. Ya bisa saja, menjadi pertanyaan bahwa kasus ini tidak diproses karena dugaan masuk angina,” kata Danny.

Danny kembali menjelaskan bahwa sejumlah kasus pekerjaan proyek pemerintah yang dilakukan oleh oknum jaksa nakal di Papua yaitu, 1), PEKERJAAN LAMPU JALAN dari kantor balai Perhubungan Darat tahun 2020. Kontraktor : CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). lokasi pekerjaan bertempat di sepanjang jalan abepura ke waena kota jayapura. Sumber Dana APBN Rp.8.000.000.000,(delapan milyar) dikelola oleh : Jaksa Yusak Ayomi kasi penyidikan pidsus kejati papua.

2), PEKERJAAN PENATAAN KAWASAN TELETABIS Tahun 2021. Kontraktor : CV.SEFIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Bidang cipta karya dinas pekerjaan umum propinsi papua. lokasi pekerjaan bertempat di kampung toware doyo lama kabupaten jayapura. sumber dana APBD Rp.8.000.000.000,(delapan milyar) dikelola oleh oknum jaksa Nixon Nilla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua.

3), PEKERJAAN LAMPU JALAN DAN RAMBU-RAMBU LALU LINTAS Tahun 2021. Kontraktor : CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Kantor balai kementrian perhubungan darat di jayapura lokasi pekerjaan bertempat di sepanjang jalan abepura ke waena kota jayapura. sumber dana APBN Rp.3.000.000.000,(tiga milyar) dikelola oleh : 1.Jaksa Nixon Nilla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua. 2.Jaksa Yusak Ayomi Kasi Penyidikan bidang Pidsus kejati papua.

4),. PEKERJAAN PENYUH KALNTOLE Tahun Anggaran 2021. Kontraktor : PT.CIPTA KARYA/CVSETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Propinsi Papua Iokasi pekerjaan bertempat di jalan doyo baru dalam kompleks ADVENT kab.jayapura. sumber dana APBD Rp.17.000.000.000,(tujuh belas milyar) . dikelola oknum jaksa Nixon Nllla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua.

5),. PEKERJAAN LAMPU JALAN Tahun Anggaran 2021. Kontraktor : CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Kantor Balai Kementrian Perhubungan Darat Di Jayapura. lokasi peken’aan beltempat di doyo lama kabupaten jayapura. Sumber dana APBN Rp.4.000.000.000,(empat milyar) dikelola oleh : 1.Jaksa YUSAK AYOMI Kasl Penyidikan bidang Pidsus kejati papua.

6),. PEKERJMN LAMPU JALAN Tahun Anggaran 2020. Kontraktor : CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Kantor Balai Kementrian Perhubungan Darat dl Jayapura. lokasi pekerjaan bertempat di sentani kabupaten jayapura. sumber dana APBN Rp.3.000.000.000,(tiga milyar) dikelola oleh : 1.Jaksa Nixon Nilla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua.

7)., PEKERJAAN PEMBUATAN GORONG-GORONG Tahun 2020-2021. Kontraktor : CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Bidang pengairan dinas pekerjaan umum propinsi papua . lokasi pekerjaan bertempat di kampung harapan/kalkote kabupaten jayapura. sumber dana APBD Rp.2.800.000.000,(dua milyar delapan ratus juta rupiah). dikelola oleh : 1.Jaksa Nixon Nllla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua.

8)., PEKERJAAN VIDIO CONTROLER Tahun 2020. Kontraktor : CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Kantor balai perhubungan darat di jayapura. lokasi pekerjaan bertempat dl Kampung harapan sentani kabupaten jayapura. sumber dana APBN Rp.2.800.000.000,(dua milyar delapan ratus juta rupiah). dikelola oleh : 1.18m Nixon Nllla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua. Jaksa Yusak Ayomi kasi penyidikan bidang Pidsus kejati papua.

9)., PEKERJAAN LAMPU JALAN DAN RAMBU-RAMBU LALU LINTAS ABE,WAENA,PADANG BULAN Tahun 2020. Konhektor : CV.SETIAIRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). antor balai perhubungan darat di Jayapura . Iokasi pekerjaan bertempat di jalan raya abepura-waena-padang bulan kab. jayapura. sumber dana APBN 3.000.000.000. (tiga milyar) yang dikelola oleh : 1.Jaksa Nixon Nilla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua.

10). PEKERJAAN RUMAH GENSEI’ Tahun 2020. Kontraktor : CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Bidang dpta karya dinas pekerjaan umum propinsi papua. lokasi pekerjaan bertempat di waena lapangan trikora kota jayapura. sumber dana APBD Rp.400.000.000,(empat ratus juta milyar). dikelola oleh : 1.Jaksa Nixon Nilla Mahuse koordinator bidang pidsus kejati papua.

11). PEKERJAAN PEMBANGUNAN TERMINAL PERBATASAN Tahm 2020. Kontraktor : PT.CIPTAKARYA/ CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). Kantor balai perhubungan darat di jayapura. lokasi pekerjaan bertempat di perbatasan RI & Papua Nuini. sumber dana APBD Rp.9.000.000.000,(sembilan milyar) kabupaten keerom. dikelola oleh : 1.Jaksa Yusak Ayoml kasi penyidikan bidang Pidsus kejati papua yang dikelola oleh oknum jaksa Alexander Slnuraya ASPIDSUS kejati papua.

12. PEKERJAAN PENIMBUNAN DAN PAGAR TERMINAL PERBATASAN Tahun 2019. Kontraktor : PT.CIPTA KARYA/CVSETIA IRIEN (Dinektur Ibu Anike Maniagasi). Kantor balai perhubungan darat di jayapura. lokasi pekerjaan bertempat di perbatasan RI & Papua Nuini. sumber dana APBD Rp.9.000.000.000,(sembilan milyar) kabupahen keerom. dikelola oleh : 1.Jaksa Yusak Ayomi kasi penyidikan bidang Pidsus kejati papua.

13.PEKERJAAN PEMBONGKARAN JALAN DI UMUAF DUBU Tahun 2019-2020. Kontraktor : PT.CIPTA KARYA/ CV.SETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). bidang bina marga dinas pekerjaan umum kabupaten keerom. lokasi pekerjaan bertempat di disrik Ubrub kabupaten keerom sumber dana APBD Rp.9.000.000.000,(sembilan milyar) kabupaten keerom. dikelola oleh : 1.Nixon Nilla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua.

14. PEKERJAAN PEMBANGUNAN TERMINAL DI DISTRIK UBRUP Tahun 2019-2020. Kontraktor : PT.CIPTA KARYA/OISETIA IRIEN (Direktur Ibu Anike Maniagasi). bidang bina marga dinas pekerjaan umum kabupaten keerom. lokasi pekerjaan bertempat di disrik Ubrub kabupaten keerom sumber dana RP.9.000.000.000,(sembilan milyar) APBD kabupaten keerom. dikelola oleh : 1.Nixon Nilla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati papua.

15. PEKERJAAN PAGAR GUDANG DPRP PROPINSI PAPUA Tahun 2020. Kontraktor : PT.Your Enterfrener (Direktur Mardo Nilla Mahuse). bidang dpta karya dinas pekerjaan umum propinsi papua. lokasi pekerjaan bertempat di entrop belakang bar blue angel entrop kota jayapura sumber dana APBD RP.2.800.000.000,(dua milyar delapan ratus juta rupiah) yang dikelola oleh : 1.Nixon Nilla Mahuse Koordinator bidang Pidsus kejati.

“Dari data ini diatas sudah kami laporkan ke Kejaksaan Agung RI bersama beberapa bukti proyek yang di kerjakan di Papua,” pungkasnya.