Pers di era Rezim Joko Widodo (Jokowi) lebih buruk dari era Orde Baru karena tidak kritis terhadap penguasa.
Demikian dikatakan dosen UI Rocky Gerung dalam ceramah di Dewan Pers beberapa waktu sebagai dikutip wartawan senior Uni Lubis melalui akun Twitter-nya @unilubis.
“@unilubis: @rockygerung pers saat ini mengedit sendiri bahasanya agar tidak kritis thdp kekuasaan. Khianati akal sehat. Lbh buruk dr era Orde Baru”
Kata Rocky Gerung pers Era Orde Baru sangat seimbang. “@unilubis: @rockygerung: era OrBa, media coba seimbang. Berita kritis, editorial ‘mendukung’ atau sebaliknya. Sekarang? Berita dan editorial No Kritik”
Kata Rocky Gerung kalimat-kalimat di pers era Jokowi tentang isu strategis sangat medioker. “@unilubis: @rockygerung kalimat2 di media ttg isu2 strategis, menunjukkan kalimat2 medioker. Hal yg sama kita lihat di media sosial”