Tokoh NU Australia: Lebaran beda Pemerintah, Shalat Id-nya Jangan Pakai Fasilitas Publik

Organisasi Islam yang merayakan lebaran berbeda dengan pemerintah, shalat id-nya tidak perlu menggunakan fasilitas publik.

Jgn pakai fasilitas publik atau milik pemerintah. Gampang kan toleransi ituđź‘Ť,” kata tokoh NU Australia Prof Nadirsyah Hosen di akun Twitter-nya, Senin (17/4/2024).

Kata Nadhirsyah, ormas yang lebaran berbeda dengan pemerintah, menggunakan fasilitas sendiri ketika melaksanakan shalat id.

Tapi yg berbeda jg harus bertenggang rasa. Pakai fasilitas sendiri aja,” jelasnya.

Baca juga:  Putra Mbah Maimoen: Banser Jaga Gereja Sesuai Fikih Islam

Dlm fiqh, lebaran itu ikut keputusan pemerintah. Secara aturan bermasyarakat, Pemerintah gak boleh melarang yg lebarannya berbeda.”